Jurnal Riset Rumpun Ilmu Bahasa (JURRIBAH)
Vol. 1 No. 1 (2022): April : Jurnal Riset Rumpun Ilmu Bahasa

NILAI ESTETIS PADA PUISI “MEDITASI WAKTU” KARYA HERI ISNAINI DENGAN PENDEKATAN STILISTIKA

Rifa Salsabila (Unknown)
Putri Mayang (Unknown)
Sri Silfiani (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2022

Abstract

Penelitian ini membahas tentang analisis aspek-aspek yang terdapat pada puisi “Meditasi Waktu” karya Heri Isnaini dengan pendekatan Stilistika. Aspek yang dianalisis yaitu gaya bahasa, diksi, majas, dan citraan untuk mengetahui nilai estetis atau keindahan pada puisi tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan stilistika, karena bersifat mendeskripsikan. Gaya bahasa, diksi, majas, citraan karya sastra lahir dari sebuah pemikiran seseorang yang dihasilkan karena perenungan dan penghayatan terhadap sesuatu. Karya sastra memiliki nilai estetis tertentu yang membuat karya tersebut terlihat indah bagi pembaca. Dalam puisi “Meditasi Waktu” karya Heri Isnaini ini, pengarang banyak menggunakan gaya bahasa dan makna konotasi dalam sebuah puisi dengan tujuan untuk menunjukkan nilai estetis atau keindahan puisi tersebut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JURRIBAH

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Sub Rumpun ILMU SASTRA (DAN BAHASA) INDONESIA DAN DAERAH 1 Sastra (dan Bahasa) Daerah (Jawa, Sunda, Batak Dll) 2 Sastra (dan Bahasa) Indonesia 3 Sastra (dan Bahasa) Indonesia Atau Daerah Lainnya Sub Rumpun ILMU BAHASA 1 Ilmu Linguistik 2 Jurnalistik 3 Ilmu Susastra Umum 4 Kearsipan 5 Ilmu ...