INDIKATOR
Vol. 1 No. 1 (2020): INDIKATOR

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB SEBAGAI MEDIA PROMOSI DI TOKO GROSERINDO JUANDA BEKASI

Sari Widiastuti (Universitas Mitra Karya)
Weko Susanto (STMIK Ganesha)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2020

Abstract

GROSERINDO merupakan salah satu perusahaan besar yang bergerak di bidang wholesale. Dimana sebagai perusahaan wholesale sangat memanfaatkan teknologi komputer sebagai sarana pendukung dalam kegiatan penjualan. sehingga dalam mencapai tujuan-tujuan tersebut, perlu adanya sistem informasi penjualan berbasis web di toko GROSERINDOmetodologi.Dalam studi kasus ini, metodologi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, studi kepustakaan, eksperimen, dan kesimpulan. Adapun sistem perancangan yang digunakan adalah dengan menggunakan program PHP.Pada tugas akhir ini akan dibahas tentang sistem informasi penjualan berbasis web yaitu bagaimana menyajikan informasi-informasi produk yang diinginkan oleh konsumen,sebagai media promosi pada toko GROSERINDO Juanda Bekasi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

indikator

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Indikator merupakan jurnal nasional yang diterbitkan oleh Universitas Mitra Karya. Jurnal Indikator memuat artikel hasil-hasil penelitian di bidang Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer. Jurnal Indikator berkomitmen untuk menjadi jurnal nasional terbaik dengan mempublikasikan artikel ...