Davar: Jurnal Teologi
Vol 3, No 2 (2022): Desember

Peran konselor terhadap anak-anak broken home

Romauli Sitohang (Sekolah Tinggi Theologia Kharisma Bandung)
Yanto Paulus Hermanto (Sekolah Tinggi Theologia Kharisma Bandung)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2022

Abstract

Abstract Children who come from broken home families require serious treatment. The role of the counselor is the core of this research, namely how the role of the counselor in helping children from broken home families. This study uses a qualitative research approach. The results of the study related to the counselor's role include understanding the condition of the broken home child, sincere concern, and the appropriate approach taken by the counselor. Key words: role, counselor, children, broken home. AbstrakAnak-anak yang berasal dari keluarga broken home memerlukan penanganan yang serius. Peran konselor merupakan  inti dari penelitian ini, yakni bagaimana peran konselor dalam menolong anak-anak dari keluarga broken home. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif. Hasil penelitian berkaitan dengan peran konselor meliputi memahami kondisi anak broken home, perhatian yang tulus, dan pendekatan yang dilakukan konselor tepat. Kata kunci: peran, konselor, anak-anak, broken home.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

DJT

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education Other

Description

Davar: Jurnal Teologi adalah jurnal ilmiah dalam bidang teologi yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Teologi Sangkakala Jakarta. Jurnal ini terbit dua kali dalam satu tahun. Menerima naskah dari Dosen, Peneliti, Mahasiswa, dan Praktisi yang sesuai dengan lingkup jurnal ini. Focus dan Scope Davar: ...