Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pandangan mahasiswa calon guru Biologi IAIN Jember terhadap Islamisasi Sains. Penelitian ini dilakukan dengan cara pemberian kuesioner atau angket secara online kepada mahasiswa tadris Biologi Institut Agama Islam negeri Jember dari semester satu hingga semester tujuh angkatan 2020. Jenis angket yang digunakan yaitu angket tertutup. Sehingga, responden dapat menjawab pertanyaan yang telah disediakan. Ada 96 responden yang diambil dari setiap angkatan dengan jumlah yang rata. Berdasarkan hasil penelitian, mayoritas mahasiswa calon guru Biologi berasal dari sekolah keagamaan, sehingga sebagian besar mahasiswa calon guru biologi mengetahui istilah Islamisasi Sains. Namun, sebagian besar mahasiswa yang mengetahui istilah Islamisasi sains tapi tidak memahami tujuannya. Oleh karena itu, penelitian ini dapat dijadikan dasar penelitian selanjutnya karena penelitian yang dilakukan terbatas pada pandangan mahasiswa biologi terhadap Islamisasi Sains. Dapat disimpulkan bahwa sains sebagai suatu produk tidak dapat lepas atau dipisahkan dari nilai agama. Sehingga pentingnya memahami Islamisasi sains akan menghasilkan Islam sebagai cara pandang dan cara berpikir. Cara pandang mahasiswa mengenai Islamisasi Sains akan menghasilkan output pemahaman, penerapan dan tindakan yang berdasarkan ilmu pengetahuan dan agama. Kata kunci: Pandangan, Islamisasi sains, calon guru biologi This research is aimed at learning how the student candidates for biology teacher of the jember view the islamization of science. The study is done by direct online questionnaire or assessment given to university biology tadris country's jember institute of islamic religion from one to seven years of 2020. The type of angket used was a closed angket. That way the respondents could answer the questions that had been provided. There are 96 respondents taken out of each class of equal number. Based on research, the majority of students in biology candidates come from religious schools, so the majority of students in biology candidates know and understand the term islamization of science. However, there are some students who know the term islamization of science but do not understand its purpose. It can be concluded that science as a product cannot separate or separate from the value of religion. So the importance of understanding the islamization of science will produce Islam as a way of seeing and thinking. Students' views on the islamization of science will produce an output of understanding, application and action based on science and religion. Keywords: Outlook, Islamization of science, biology teacher candidate
Copyrights © 2022