Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Vol 7, No 3 (2022): September

Pengaruh financial literacy, locus of control dan income terhadap financial behavior pada entrepreneur muda

Sri Asmi Handayani Putri (Unknown)
Maryam Nadir (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda)



Article Info

Publish Date
11 Sep 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Financial Literacy, Locus Of Control dan Income Terhadap Financial Behavior. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah dalam penelitian ini adalah Purposive Sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 95 Entrepreneur Muda di Universitas Mulawarman. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Partial Least Square dengan bantuan software SmartPLS 3.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Financial Literacy, Locus Of Control dan Income mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Financial Behavior.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIMM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Publikasi artikel hasil penelitian bidang Ilmu Manajemen Terbit 4 kali dalam 1 tahun Diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis ...