CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif)
Vol 6, No 1 (2023): Volume 6 Nomor 1, Januari 2023

DIKLAT BERJENJANG TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONALISME GURU PAUD PADA MASA PENDEMI COVID-19

Iin Zainidah (Pos Paud Rose, Kota Bandung, Indonesia)
Chandra Asri Windarsih (Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Siliwangi, Cimahi, Indonesia.)
Syah Khalif Alam (Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Siliwangi, Cimahi, Indonesia.)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2023

Abstract

Dalam masa pandemi Covid-19 yang terjadi saat ini telah menjadikan sebagian besar kegiatan yang selama ini lewat tatap muka, beralih pada kegiatan dalam jaringan. Termasuk pada kegiatan pembinaan dalam meningkatkan kompetensi guru tetap harus telaksana meski dalam keadaan masa pandemi. Diklat berjenjang adalah proses belajar singkat yang dapat mengembangkan keilmuan terutama dalam memberikan pemahaman persepsi para peserta, supaya lebih sesuai dengan kebutuhan para peserta di lapangan. Tantangan yang dirasakan pada penelitian ini adalah banyak kendala teknis saat pelaksanaan diklat tersebut. Rumusan masalah disiniadalah bagaimana diklat berjenjang dapat meningkatkan kompetensi profesionalisme guru PAUD pada masa Pandemi Covid-19?. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan kompetensi profesionalisme guru PAUD melalui diklat berjenjang.Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Observasi, wawancara dan dokumentasi adalah teknik pengumpulan data yang digunakan, sedangkan naratif merupakan teknis analisis data pada penelitian ini. Hasil penelitian ini adalah dapat menunjukan bahwa diklat berjenjang melalui Daring mampu meningkatkan kompetensi profesionalisme guru menjadi lebih baik. Kesimpu- lannya adalah guru mampu menjadi sosok yang kompeten dan profesional melalui kegiatan diklat berjenjang ini.During the current Covid-19 pandemic, most of the activities that have been face-to-face so far have shifted to online activities. This includes coaching activities to improve teacher competence, which must still be carried out even in a pandemic. Tiered training is a learning process. the brief which can develop knowledge, especially in providing an understanding of the perceptions of the participants, so that it is more in line with the needs of the participants in the field. The challenge that was felt in this study was that there were many technical constraints during the implementation of the training. The problem formulation here is how tiered training can increase the competence of teacher professionalism PAUD during the Covid-19 Pandemic. The purpose of this study was to determine the increase in the professional competence of PAUD teachers through tiered training. The method used was descriptive with a qualitative approach. Observation, interviews, and documentation are the data collection techniques used, while the narrative is the technical data analysis in this study. The results of this study are can show that tiered education and train Online can improve the professional competence of teachers for the better. The conclusion is that teachers can become competent and professional people through this tiered training activity.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ceria

Publisher

Subject

Education

Description

Ceria Journal publishes original research or theoretical papers about teaching and Preschool Education study program of IKIP Siliwangi on current science issues, namely: -Teacher of Early Childhood Education Programs. -Observers and Researchers of Early Childhood Education Programs. -Educational ...