BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 4 No. 1 (2023)

Pengembangan Digital Marketing di RM. Achun 178 Melalui Instagram, Google dan Tiktok

Helna Febriana (Universitas Internasional Batam)
Fendy Cuandra (Universitas Internasional Batam, Kota Batam, Indonesia)



Article Info

Publish Date
16 Jan 2023

Abstract

Rumah Makan Achun 178 merupakan rumah makan yang bergerak dibidang chinese food. RM. Achun 178 membuka cabang pertamanya di Komp. Batu Batam Mas namun berpindah ke lokasi lain karena pemilik merasa lokasi tersebut kurang cocok karena lokasi yang kurang strategis dan tempat parkir yang sempit. Pemilik memutuskan pindah ke lokasi sekarang yang beralamatkan Jl. Trikarsa Ekualita. Penulis menggunakan metode wawancara dan observasi untuk mengumpulkan informasi dan menemukan bahwa pemilik masih menggunakan metode pemasaran yang tradisional (word of mouth). Maka dari itu, penulis ingin membantu pemilik menggunakan pemasaran digital. Pemasaran digital yang digunakan di dalam kegiatan pengabdian ini berupa advertisement pada Instagram, Tiktok dan Google. Dengan menggunakan pemasaran digital diharapkan RM. Achun 178 dapat lebih dikenali oleh masyarakat secara luas lagi dan usaha RM. Achun 178 dapat semakin berkembang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

bernas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Dentistry Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Veterinary Other

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of ...