Midwifery Health Journal
Vol 5 No 2 (2020): MIDWIFERY HEALTH JOURNAL

Hubungan Tingkat Pengetahuan Obat dengan Perilaku Swamedikasi Diare pada Mahasiswa di Lingkungan STIKes Keluarga Bunda Jambi

Ririn Anjelin (STIKES Keluarga Bunda Jambi)
Nadia Raihana (STIKES Keluarga Bunda Jambi)
Sri Anggraiani (STIKES Keluarga Bunda Jambi)



Article Info

Publish Date
28 Aug 2020

Abstract

Diare merupakan masalah kesehatan yang masih sering terjadi terutama di Indonesia. Swamedikasi merupakan pengobatan gejala penyakit ringan dengan obat sederhana tanpa melalui resep Dokter. Pengetahuan merupakan faktor penting terbentuknya perilaku. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat tingkat pengetahun swamedikasi diare pada mahasiswa di lingkungan STIKes Keluarga Bunda Jambi. Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan metode yang digunakan adalah cross sectional. dan metode purposive sampling dengan instrumen berupa kuisioner. Hasil yang didapatkan adalah tingkat pengetahuan mengenai swamedikasi diare tergolong cukup baik dan mayoritas perilaku swamedikasi diare sudah tepat.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

midwiferyhealthjournal

Publisher

Subject

Health Professions Nursing Public Health

Description

Midwifery Health Journal (e-ISSN: 2716-2486, p-ISSN: 2581-026X) adalah media ilmiah untuk Dosen dan Peneliti di bidang Kebidanan, kesehatan reproduksi, kesehatan masyarakat dan kesehatan lain yang relevan yang dikelola dan diterbitkan oleh LPPM STIKES Keluarga Bunda Jambi. Diterbitkan dua kali dalam ...