Global
Vol. 6 No. 1 (2019): GLOBAL

RANCANG BANGUN SISTEM PERINGATAN DINI TERHADAP KEBAKARAN BERBASIS BOT TELEGRAM MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ESP8266: Teknik Informatika, STMIK Subang

Timbo Faritcan Siallagan (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2020

Abstract

Ilmu pengetahuan dan teknologi semakin berkembang dari masa ke masa. Diantaranyaadalah bidang elektronika dan komputasi digital. Hal ini mengubah peradaban manusia menjadisemakin modern. Manfaat yang dirasakan oleh manusia adalah semakin mudahnya aksesinformasi dan kontrol terhadap perangkat-perangkat elektronik walaupun dari jarak jauh denganadanya sistem remote akses. Dengan adanya sistem tersebut di dapat dari adanya beberapapermasalahan seperti adanya kesulitan melakukan pemonitoran terhadap kondisiruangan ataubagnunan dari jarak jauh,dan juga dapat terjadinya resiko keterlambatan penanganan terhadapkebakaran. Adapun tujuan yang dari perancangan sistem ini adalah merancangan atau membuatsebuah sistem yang memilki kemampa mendeteksi kondisi kemanan ruangan dari kebakaransecara efektif dan membuat perangkat yang dapat digunakan untuk memberikan notifikasi kepadapemilik rumah, dan adapun tools yang digunakan adalah Mikrokontroler model ESP8266berbasis Bot telegram.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

FASILKOM

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Global, diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Subang secara berkala (setiap enam bulan sekali) dengan tujuan untuk menyebarluaskan informasi hasil riset ilmu komputer kepada para akademisi, praktisi, mahasiswa, dan lain-lain meliputi bidang : Sistem Informasi, IT/IS Audit, ...