Jurnal Administrasi Publik dan Bisnis (JaPaBis)
Vol 1 No 1 (2019): Maret

Pelaksanaan Prinsip-Prinsip Pelayanan Publik

Dedy Afrizal (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI TUAH NEGERI)



Article Info

Publish Date
11 Mar 2019

Abstract

Pelaksanaan Prinsip-prinsip Pelayanan Publik.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan prinsip-prinsip pelayanan publik pada Kantor Desa Api-Api Kecamatan Bukit Batu Kabupaten Bengkalis. Populasi penelitian adalah semua aparat Kantor Desa Api-Api dan masyarakat yang dilayani sebanyak 90 orang. Teknik pengumpulan data adalah menggunakan kuesioner, wawancara dan observasi. Analisis data menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan prinsip-prinsip pelayanan publik di Kantor Desa Api-Api Kecamatan Bukit Batu Kabupaten Bengkalis sudah dilaksanakan dengan baik. Indikator yang dominan mendukung pelaksanaan prinsip-prinsip pelayanan publik adalah rasa kenyamanan dalam pelayanan dan dukungan yang kurang dominan adalah kepastian waktu dalam pelayanan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

japabis

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Social Sciences

Description

Ruang Lingkup (FOCUS AND SCOPE) 1. ADMINISTRASI PUBLIK 2. ADMINISTRASI BISNIS 3. SOSIAL DAN BUDAYA 4. TENKNOLOGI DAN INFORMASI 5. MANAJEMEN 6. BAHASA ...