Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan
Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan

Pengaruh Orientasi Kewirausahaan dan Inovasi terhadap Kinerja Usaha pada UMKM Batik Semarang

Felix Reinaldo Kusnadi (Universitas Tarumanagara)
Louis Utama (Universitas Tarumanagara)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2023

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah Orientasi Kewirausahaan dan Inovasi memiliki pengaruh terhadap Kinerja Usaha pada UMKM industri batik. Populasi dalam penelitian ini adalah UMKM industri batik di Semarang, Jawa Tengah. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 110 pemilik UMKM batik di Semarang, Jawa Tengah dan semua data sampel yang diperoleh dinyatakan valid dan reliabel. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu non probability sampling dengan metode pengambilan sampel purposive sampling. Pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan menggunakan kuesioner berskala Likert. Desain penelitian yang diterapkan dalam penelitian adalah desain konklusif kausal. Metode analisis data dilakukan dengan melalui program Software Smart Partial Least Square (PLS) versi 3.0. Secara keseluruhan hasil dari penelitian ini adalah Orientasi Kewirausahaan memiliki pengaruh terhadap Kinerja Usaha pada UMKM industri batik di Semarang dan Inovasi memiliki pengaruh terhadap Kinerja Usaha pada UMKM industri batik di Semarang. This research was conducted to find out whether Entrepreneurial Orientation and Innovation has an influence on Business Performance in the batik industry MSMEs. The population in this study is the batik industry MSMEs in Semarang, Central Java. The number of samples in this study were 110 batik MSME owners in Semarang, Central Java and all sample data obtained were declared valid and reliable. The sampling technique used is non-probability sampling with purposive sampling method. Data collection was carried out using a Likert scale questionnaire. The research design applied in the study is a causal conclusive design. The data analysis method was carried out using the Smart Partial Least Square (PLS) Software version 3.0. The results of this study are that Entrepreneurial Orientation has an influence on Business Performance in the batik industry MSMEs in Semarang and Innovation has an influence on Business Performance in the batik industry MSMEs in Semarang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JMDK

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan e-ISSN 2657-0025 is a collection of articles created by students of Management Study Program, Faculty of Economics and Business, Universitas Tarumanagara, as a requirement to achieve Bachelor of Economics degree. Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan is published ...