Jurnal Ilmiah Mahasiswa Nias Selatan
Vol 5 No 2 (2022): Jurnal Ilmiah Mahasiswa Nias Selatan

PENGARUH LINGKUNGAN BISNIS TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA (STUDI KASUS PELAKU USAHA) DI KECAMATAN SIROMBU KABUPATEN NIAS BARAT

Maruhawa, Tasya (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2022

Abstract

Ruang lingkup penelitian ini adalah studi tentang pengaruh lingkungan bisnis terhadap minat berwirausaha (Studi Pelaku Usaha) di Kecamatan Sirombu Kabupaten Nias Barat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan bisnis terhadap minat berwirausaha (Studi Pelaku Usaha) di Kecamatan Sirombu Kabupaten Nias Barat. Populasi penelitian sebanyak 105 dan sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 44 pelaku usaha. Metode analisis data yang digunakan adalah analisi regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada lingkungan bisnis (X) berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha (Studi Pelaku Usaha) di Kecamatan Sirombu Kabupaten Nias Barat. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa lingkungan bisnis (X) berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha (Studi Pelaku Usaha) di Kecamatan Sirombu Kabupaten Nias Barat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jim

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JIM (Jurnal Ilmiah Mahasiswa) merupakan wadah publikasi karya ilmiah mahasiswa dan/atau dosen pada bidang manajemen dan akuntansi keuangan yang diterbitkan oleh LPPM UNIRAYA yang bertujuan untuk menyebarkan informasi tentang karya ilmiah dari dan untuk akademisi yang berminat pada manajemen dan ...