FADZAT Jurnal Ekonomi Syariah
Vol. 1 No. 1 (2020): Edisi Juni

Sinergi Pesantren Riyadlul Jannah Pacet Mojokerto Jawa Timur dan Masyarakat Dalam Mengembangkan Akad Wirausaha Syariah

Mokhammad Ainurrofiq (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI SYARIAH RIYADLUL JANNAH MOJOKERTO)



Article Info

Publish Date
13 Feb 2022

Abstract

Artikel ini bertujuan mendeskripsikan model sinergi skill masyarakat dan Pondok Pesantren Riyadlul Jannah Pacet Mojokerto Jawa Timur dalam mengembangkan akad wirausaha syariah. Bagaimana model sinergi pesantren Riyadlul Jannah Pacet Mojokerto Jawa Timur dan masyarakat dalam mengembangkan akad wirausaha syariah melalui metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus dan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, dokumentasi dan observasi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

fdzt

Publisher

Subject

Religion Humanities

Description

FADZAT Jurnal Ekonomi Syariah adalah jurnal ilmiah yang terbit dalam bentuk elektronik dan cetak sebagai penerbitan yang orisinal hasil-hasil penelitian kualitatif, kuantitatif, dan metode campuran terkait dengan isu ekonomi syariah. FADZAT terbit dua kali dalam setahun, setiap bulan Juni dan ...