INTECH (Informatika dan Teknologi)
Vol 3 No 2 (2022): INTECH (Informatika Dan Teknologi)

Perancangan Portal Information Student Marketing untuk meningkatkan keterserapan Lulusan Siswa SMK di dunia Industri berskala Nasional berbasis Website

Ahlis Noor Kholili (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2022

Abstract

Sistem penyaluran lulusan SMK terbilang masih sangat minim dilakukan, salah satu tugas pokok dari BKK disekolah menengah kejuruan. Dimana BKK berperan sangat penting dalam keberlangsungan penyaluran tenaga kerja. Kesulitan mencari akses dan relasi kerja menjadi hambatan paling besar tanpa adanya MOU. Hadirnya Aplikasi Perancangan Portal Information Student Marketing untuk meningkatkan keterserapan Lulusan Siswa SMK di dunia Industri berskala Nasional berbasis Website ini diharapkan mampu mengatasi permasalahan penyaluran tenaga kerja dan meningkatkan keterserapan tenaga kerja yang kompeten dibidangnya. rancangan model Aplikasi ini menggunakan orientasi objek (Unified Modeling Language) dan implementasinya menggunakan bahasa pemograman PHP serta database MySQL. Dengan demikian sistem berbasis website ini dapat mempermudah dalam proses pencarian tenaga kerja serta dapat dilakukan dengan cepat, mudah dan akurat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

INTECH

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

INTECH - Informatika Dan Teknologi diterbitkan 2 (dua) kali setahun pada bulan Mei dan November oleh Program Studi Informatika, Fakultas Teknik dan Komputer, Universitas Baturaja yang telah terbit pertama kali pada tahun 2020. Tujuan Jurnal INTECH adalah sebagai sarana untuk menerbitkan ...