Jurnal Informatika dan Multimedia
Vol. 10 No. 1 (2018): Jurnal Informatika dan Multimedia

Investigasi Performansi Voice Over Internet Protocol (VoIP) Pada Jaringan Wireless Dengan Menggunakan Server Elastix

Junaedi Adi Prasetyo (Unknown)
Toga Aldila Cinderatama (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jun 2018

Abstract

Voice over Internet Protocol (VoIP) adalah salah satu bentuk komunikasi suara dengan menggunakan internet protocol sebagai media transportasi untuk berkomunikasi. Dalam satu dekade terakhir, teknologi ini merupakan salah satu teknologi penting di dalam dunia telekomunikasi selain perkembangan media telekomunikasi dari jaringan kabel ke jarigan nirkabel. Namun, perkembangan media telekomunikasi ini juga menimbulkan beberapa tantangan untuk teknologi VoIP. Seperti yang sudah kita ketahui bahwa teknologi nirkabel ini memang memberikan solusi untuk masalah jarak dan fleksibilitas. Namun, ada hal yang harus kita berikan perhatian khusus, yaitu dari segi kualitas (QoS).  Dalam penelitian ini, kami fokus membahas tentang Implementasi VoIP menggunakan server elastix dan menggunakan jaringan nirkabel dengan harapan bahwa penelitian ini bermanfaat dalam perkembangan teknologi Voice over IP melalui jaringan nirkabel.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jtim

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Game Technology, Image Processing, computer vision, Information retrieval, machine learning, biomedical engineering, computer security, Digital Forensics, Wireless Sensor, Human-Computer Interaction, dan Software ...