Cermin Dunia Kedokteran
Vol 49 No 12 (2022): Dermatologi

Generalized Pustular Psoriasis in a 4 Year-old

Boy Rievanda (General practitioner, Cibabat Regional General Hospital, West Java, Indonesia)
Ayu Natasya (General practitioner, Cibabat Regional General Hospital, West Java, Indonesia)
Diana Wijayati (Dermatovenereologist,Department of Dermatovenereology, Cibabat Regional General Hospital, West Java, Indonesia)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2022

Abstract

Background: Generalized pustular psoriasis (GPP) is a variant of psoriasis characterized by widespread erythematous skin studded with sterile pustules. In general, PPG is rare in children. Diagnosis is made from the clinical and histopathological examination. The rarity of GPP in children has resulted in a need for standardized guidelines. Case: A 4 year-old boy with a generalized pustular eruption and confluent scaly plaques on erythematous skin. Mild pruritus and general malaise were present. Histopathological examination confirmed diagnosis of GPP. Clinical improvement was achieved with a combination of topical corticosteroids, anti-histamine, and systemic corticosteroids for two weeks. Conclusion: A combination of topical corticosteroids, anti-histamine, and systemic corticosteroids can still achieve clinical improvement in children with GPP. Nevertheless, its adverse effects should always be considered, and strict monitoring is required. Latar Belakang: Psoriasis pustulosa generalisata (PPG) merupakan salah satu varian klinis psoriasis yang ditandai oleh kulit eritema disertai erupsi pustul steril yang tersebar luas. Pada umumnya, PPG jarang pada anak-anak. Diagnosis berdasarkan pemeriksaan klinis dan histopatologis. Jarangnya kasus PPG pada anak-anak menyebabkan kurangnya pedoman tata laksana terstandarisasi. Kasus: Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun dengan kelainan kulit berupa erupsi pustulosa generalisata beserta kumpulan plak berskuama pada dasar kulit eritema. Keluhan disertai gatal ringan serta rasa lemah dan lesu. Pemeriksaan histopatologis memperkuat diagnosis PPG. Perbaikan klinis tercapai dengan tata laksana kombinasi corticosteroid topikal, anti-histamin, dan corticosteroid sistemik selama 2 minggu. Simpulan: Kombinasi corticosteroid topikal, anti-histamin, dan corticosteroid sistemik mampu menghasilkan perbaikan klinis pada anak-anak dengan PPG. Meskipun demikian, efek sampingnya harus selalu diperhitungkan dan membutuhkan pengawasan ketat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

CDK

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Cermin Dunia Kedokteran (e-ISSN: 2503-2720, p-ISSN: 0125-913X), merupakan jurnal kedokteran dengan akses terbuka dan review sejawat yang menerbitkan artikel penelitian maupun tinjauan pustaka dari bidang kedokteran dan kesehatan masyarakat baik ilmu dasar, klinis serta epidemiologis yang menyangkut ...