Tujuan kegiatan pengabdian pada masyarakat ini adalah untuk memberikan pengetahuan tentang penyusunan laporan keuangan yang baik untuk mengembangkan usaha bagi pelaku UMKM dan Memberikan pelatihan penyusunan laporan keuangan bagi pelaku UMKM dengan menggunakan aplikasi SIAPIK. Metode pendekatan yang digunakan yaitu dengan melakukan pelatihan/penyuluhan, diskusi dan tanya jawab kepada para peserta. Hasil atas pengabdian masyarakat adalah pelaku UKM menjadi dimudahkan dalam mengatur keuagan bisnisnya dengan adanya aplikasi pengelola keuangan seperti SiApik ini
Copyrights © 2022