Jurnal Bakti Untuk Negeri
Vol 2 No 2 (2022): JBN

PENGEMBANGAN WIRAUSAHA MUDA DI MAGUWO, BANGUNTAPAN, BANTUL MELALUI PELATIHAN PEMBUATAN SABUN CUCI PIRING

Mega Karina Putri (Unknown)
Aji Tetuko (STIKes Akbidyo)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2023

Abstract

Pengetahuan masyarakat khususnya pemuda yang belum mumpuni terhadap bahan kimia dan cara pengolahannya telah membuat tertutupnya peluangbisnis di Maguwo, Banguntapan, Bantul. Salah satu produk yang mudah diolah,bermanfaat dan dibutuhkan untuk kebutuhan rutin rumah tangga adalah sabun cucipiring. Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilanmengolah bahan kimia melalui kegiatan pelatihan pembuatan sabun cuci piring danmemotivasi pemuda untuk tertari berkaris sebagai wirausaha. Kegiatan pengabdiandilakukan dengan metode pelatihan yang diawali dengan pretest, memberikanpenjelasan singkat terkait formula beserta fungsi bahan dalam formula, praktekpembuatan, dan evaluasi. Formula sabun cuci piring yang digunakan adalahtexapon, NaCl, sodium sulfat, agen antibakteri, pewangi lemon, pewarna hijau, danair. Sabun cuci piring yang dibuat selama acara sebanyak 30 L. Evaluasi pelatihandilakukan guna menentunkan keberhasilan kegiatan. Hasilnya terdapat peningkatanpengetahuan peserta sebanyak 55%. Kegiatan pelatihan sebagai bentuk pengabdiankepada masyarakat sangat membantu peserta dalam memahami danmengaplikasikan langkah-langkah dalam membuat sabun cuci piring serta mengetahuifungsi dari bahan-bahan yang terdapat dalam formula sabun cuci piring.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JBN

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Jurnal Bakti untuk Negeri (JBN): Jurnal Pengabdian Indonesia adalah jurnal primer berbasis luas yang mencakup semua layanan masyarakat yang berisi artikel layanan lengkap dan artikel review. JBN adalah wadah publikasi karya-karya berkualitas dan original yang terbuka di segala bidang ...