JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis
Vol 5, No 2 (2023): Februari 2023

Faktor Penentu Kesuksesan Startup di Indonesia Pasca Covid-19 (Studi Kasus: Komunitas Startup)

Tomi Syavitra (aInstitut Keuangan-Perbankan Dan Informatika Asia Perbanas)
Ferenisyah Ardianto (STIE Indonesia Banking School)



Article Info

Publish Date
22 Feb 2023

Abstract

ABSTRACTThe purpose of this study is to investigate and create models to evaluate start-up success. In Indonesia, in recent years, startups and entrepreneurship have been considered as the goal and the means to achieve three strategic successes, including institutions, infrastructure, and human resources. The approach of this research uses a quantitative approach, where the second-order confirmatory factor analysis method is supported by SmartPLS4 software. The research respondents consisted of 133 respondents and the survey was conducted online to respondents who work in the startup field. The research findings show that startup success factors sequentially consist of startup founder experience, startup resources, startup founder network, startup products, startup business models, startup digitization, and startup external environmental conditions.Keywords: Covid-19, Successful, StartupABSTRAK  Pada penelitian ini bertujuan untuk mempelajari dan membangun bentuk model dalam menilai keberhasilan startup. Di Indonesia, pada beberapa tahun terakhir, startup dan kewirausahaan dianggap sebagai tujuan dan juga sarana untuk membuat tiga terobosan strategis, termasuk kelembagaan, insfrastruktur, dan sumber daya manusia. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dimana metode second-order confirmatory factor analysis didukung oleh software SmartPLS4. Responden penelitian terdiri dari 133 responden dan survei dilakukan secara online kepada responden yang bekerja di bidang startup. Temuan penelitian menunjukkan faktor kesuksesan startup secara berurutan terdiri dari pengalaman pendiri startup, sumber daya startup, jaringan dari pendiri startup, produk startup, bisnis model startup, digitalisasi startup, dan kondisi lingkungan eksternal startup.Kata kunci: Covid-19, Kesuksesan, Startup

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JAMIN

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis (JAMIN) is one of the scientific publication journals published by STIE Kertanegara Malang. The aim of JAMIN is to establish effective channels of communication between stakeholders including academics and research institutions, business, government and ...