Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 4 No. 2 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Analisis Orientasi Pasar dan Inovasi Produk Untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing pada UMKM Kue Kering

Fahmi Hidayahtullah (Universitas Muhammadiyah Sukabumi)
Erry Sunarya (Universitas Muhammadiyah Sukabumi)
Asep Muhamad Ramdan (Universitas Muhammadiyah Sukabumi)



Article Info

Publish Date
17 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh orientasi pasar dan inovasi produk terhadap keunggulan bersaing. Metode deskriptif dan asosiatif dengan pendekatan kuatitatif. Penentuan sempel menggunakan teknik sempel jenuh. Populasi sampel 32 Pemilik UMKM Kue Kering di Kecamatan Cisaat. Pengukuran menggunakan skala semantic differensial dengan teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini. Hasi dari peneltian ini menunjukkan orientasi pasar berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keunggulan Bersaing. Selanjutnya inovasi produk tidak berpengaruh signifikan terhadap Keunggulan Bersaing. Kontribusi yang diberikan antara orientasi pasar dan inovasi produk terhadap keunggulan bersaing dengan interpretasi sangat kuat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...