SEMINAR NASIONAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
2021: Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (SNPPKM 2021)

Studi Kasus Pasien Post Operasi Fraktur Tn. A dengan Hambatan Mobilitas Fisik di Ruang Edelweis RSUD Dr. R. Goeteng Taroenadibrata Purbalingga

Risky Hidayat (Universitas Harapan Bangsa Purwokerto)
Tophan Heri Wibowo (Unknown)
Wilis Sukmaningtyas (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2021

Abstract

Fraktur merupakan suatu kondisi terputusnya tulang dan tulang rawan yang umumnya disebabkan oleh rudapaksa dan juga disebabkan oleh trauma atau tenaga fisik yang ditentukan jenis dan luasnya trauma. Tujuan studi kasus ini ini untuk menggambarkan asuhan keperawatan hambatan mobilitas fisik secara komprehensif pada pasien dengan post operasi fraktur. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Hasil studi kasus yang dilakukan menunjukan bahwa pasien fraktur memiliki tanda dan gejala nyeri, kehilangan fungsi dan pembengkakan. Kesimpulan yang didapat berdasarkan penelitian adalah adanya keselarasan gejala pasien hambatan mobilitas fisik diteori dengan yang peneliti temukan di lapangan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

SNPPKM

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Nursing

Description

Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (SNPPKM) Universitas Harapan Bangsa merupakan kumpulan artikel dari hasil kegiatan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat yang diikutsertakan pada kegiatan Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat ...