Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, dan Sosial Humaniora (SINTESA)
Vol 4 (2021): PROSIDING SINTESA

RANCANGAN ALUR SISTEM PENGAJUAN ELEKTRONIK PATEN SEBAGAI PENUNJANG UNIT SENTRA HKI

I Made Dwi Ardiada (Unknown)
Putu Wida Gunawan (Unknown)
Gerson Feoh (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Feb 2022

Abstract

ABSTRAKMenurut Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kementrian Hukum dan HAM, patendidefinisikan sebagai hak eksklusif penemu untuk membuat atau memberikan karyanyauntuk dibuat di bidang seni untuk jangka waktu tertentu. Pada Setiap Universitas tentunyaharus mengelola Hak Kekayaan Intelektual, salah satu unit yang mengelola yaitu LPPM yangmemiliki beberapa kegiatan yang meliputi pengelolaan Hak Kekayaan Intelektual ( HKI ).Unit itu bisa disebut sebagai Sentra Hak Kekayaan Intelektual ( Sentra HKI ).KurangnyaSistem Informasi Pengenglolaan Hak Kekayaan Intelektual ( HKI ) pada LPPM sertadiperlukan juga fasilitas pengajuan paten yang secara digitalisasi pada Universitas agarmenunjang pengajuan paten yang masih minim, Maka perlu dilakukan pembuatanrancangan alur sistem pengajuan elektronik Paten sebagai penunjang UNIT Sentra HKIkhususnya pada universitas yang dapat menampilkan laporan terkait permohonan hak patenserta dapat diakses dimanapun dan kapanpun. Dengan rancangan tersebut dapatmemberikan kemudahan, kecepatan dan ketepatan dalam proses kebijakan dan pengelolaandata dapat terlaksana sehingga diharapkan dapat membawa kemajuan dalam pelayananpermohonan dan pengelolaan hak paten pada Universitas.Kata kunci: hak, intelektual, kekayaan, paten, rancangan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

sintesa

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education Health Professions Social Sciences

Description

Prosiding SINTESA merupakan sebuah forum ilmiah berupa seminar nasional bagi dosen dan peneliti dalam mendiseminasikan atau memublikasikan hasil penelitian serta pemikiran kritis dalam bidang teknologi, sains, dan sosial humaniora. Wadah berbagi pengetahuan, best practices, serta inspirasi bagi para ...