Komunikologi: Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi
Vol 6, No 2 (2009): Komunikologi

EKSPLORASI RUANG INTERAKSI PUBLIK DALAM URBAN CULTURE KOTAGEDE YOGYAKARTA




Article Info

Publish Date
11 Mar 2019

Abstract

AbstrakTulisan ini membahas budaya kota (urban culture) sebuah kota tua warisan peninggalan masa lampau mulai dari Kerajaan Majapahit hingga Kerajaan Mataram. Keunikan lingkungan yang dilihat  dari  segi  arsitektural  dan  lanskap  kota,  keunikan  warganya  yang  berinteraksi  satu dengan lainnya. Lingkungan fisik, budaya, dan psikokultural turut membentuk perilaku berkomunikasi   warganya   baik  komunikasi   komunikasi   interpersonal,   komunikasi   antar kelompok, dan komunikasi publik (massa) di dalamnya. Penulis mengambil fokus observasi pada arsitektural rumah di Kotagede, Yogyakarta sebagai lokasi yang dikenal sebagai kota tua penerima warisan rumah Joglo budaya Jawa. Namun demikian, pengaruh arsitekturalnya juga terjadi  pada  beberapa  daerah  lain  di Indonesia  sehingga  perlu  dieksplorasi  juga.  Konsep rumah  joglo  dengan  semua  atributnya  (sebagai  medium  komunikasi)  berkaitan  dengan perilaku   komunikasi   penghuninya,   pengaruh   arsitektural   Joglo   yang   dimodifikasi   ke arsitektural  rumah  adat di beberapa  daerah  seperti  Betawi,  Palembang,  dan Bali.  Masing- masing dianalisis bagaimana perilaku komunikasi dalam komunitasnya. Kata Kunci: Interaksi Publik, Urban Culture, Perilaku Komunikasi 

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

KM

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Komunikologi adalah jurnal ilmiah yang memuat tulisan penelitian dan non penelitian dalam bidang Ilmu Komunikasi. Jurnal ini terbit 2 (dua) kali dalam setahun yaitu pada bulan Maret dan September. Jurnal ini tidak dikenakan biaya dalam penerbitannya (free charge). Komunikologi menggunakan pengajuan ...