Progressa: Journal of Islamic Religious Instruction
Vol. 7 No. 1 (2023): Februari

Mewujudkan Pendidikan Islam yang Berorientasi pada Nilai-nilai dan Prinsip-prinsip Islami

Ruma Mubarak (UIN Maulana Malik Ibrahim, Malang)
Nurul Lail Rosyidatul Mu’ammaroh (Universitas Islam Raden Rahmat, Malang)



Article Info

Publish Date
03 Aug 2023

Abstract

Abstrak: Pengembangan pendidikan Islam harus dilakukan secara utuh dan komprehensif. Upaya ini harus memperhatikan semua elemen yang ada dalam sistem pendidikan baik dalam bentuk elemen organik dan elemen anorganik, serta aturan lain yang terkait dengan pengelolaan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pendidikan Islam yang ideal sesuai dengan nilai-nilai keislaman. Hasil kajian mengungkapkan bahwa telah muncul beberapa paradigma pengembangan pendidikan Islam, yaitu formism, mechanism, dan organism. Pendidikan Islam harus berorientasi pada tiga bidang pokok, yaitu studi Islam sebagai sumber ajaran, studi Islam sebagai bagian dari pemikiran, dan studi Islam sebagaimana yang di alami, di amalkan dan diterapkan dalam kehidupan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

pgr

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Progressa, a periodic scientific publication since 2017 published 2 (two) times a year using a peer-reviewed system in article selection. Scientific work on research results, surveys, and literature review closely related to the field of Islamic religious education viewed from various perspectives: ...