Jurnal Pengabdian Masyarakat STIE Surakarta (DIMASETA)
Vol 1 No 1 (2022): Juni 2022

Leterasi Akuntansi UMKM Di Kelompok Sadar Wisata Manua Tirta Ponggok Polanharjo Klaten

Pardi Pardi (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Surakarta)



Article Info

Publish Date
11 May 2022

Abstract

Leterasi Akuntansi Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kelompok Sadar Wisata Manua Tirta Ponggok Polanharjo Klaten bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman akuntansi sehingga mampu mengaplikasikan dalam pengelolaan usaha yang berdampak pada pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah, sementara itu pengembangan usaha pada skala mikro untuk memberikan peningkatan pendapatan masyarakat berpendapatan rendah di perdesaan. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan secara offline yang diikuti oleh 22 peserta yang terdiri dari pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah yang masuk kelompok sadar wisata Manua Tirta di desa Ponggok, Kecamatan Polanharjo, Kabupaten Klaten. Kegiatan pengabdian ini berjalan dengan lancar sesuai perencanaan. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini adalah dengan melakukan pelatihan dan diskusi yang berkaitan dengan materi akuntansi usaha kecil bagi pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Hasil dari kegiatan ini adalah para peserta mengetahui dan memahami tentang akuntansi Usaha Mikro Kecil dan Menengah pengembangan usaha supaya dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Dms

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Environmental Science

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Surakarta (DIMASETA) merupakan jurnal pengabdian yang diterbitkan oleh STIE Surakarta. DIMASETA bertujuan mengakomodir pengabdian para dosen dan pengabdi untuk diterbitkan, Terbitan pertama pada bulan Juni 2022 di volume 1 nomer 1 engan Nomor ...