Jurnal Aplikasi IPTEK Indonesia
Vol 6, No 2 (2022)

Hubungan Konformitas Teman Sebaya dengan Prokrastinasi Akademik Siswa di Era New Normal

Panzola, Nila Frischa (Unknown)
Taufik, Taufik (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Aug 2022

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh banyaknya siswa SMA yang melakukan prokrastinasi akademik sehingga tugas belajar siswa tidak dapatdiselesaikan tepat waktu. Prokrastinasi akademik ini karena adakecenderungan siswa menyepelekan kegiatan akademik dan mengutamakankegiatan bersama teman sebaya. Penelitian ini bertujuan untukmendeskripsikan hubungan konformitas teman sebaya dengan prokrastinasiakademik. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metodedeskriptif dan korelasional. Sampel penelitian berjumlah 210 orang. Instrumen yang digunakan adalah angket konformitas teman sebaya dan prokrastinasi akademik. Hasil penelitian menunjukkan tingkat konformitasteman sebaya siswa adalah tinggi dengan rata-rata skor capaianĀ  148,5(72,4%) dan tingkat prokrastinasi akademik siswa juga tinggi dengan rata-rata skor capaian 123,5 (82,3%). Terdapat hubungan positif signifikan antarakonformitas teman sebaya dengan prokrastinasi akademik siswa di era new normalĀ  dengan besar korelasi 0,640 dan signifikansi 0,000. Artinya semakintinggi konformitas teman sebaya siswa maka akan semakin tinggi pula prokrastinasi akademik yang dilakukan oleh siswa

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

aiptekin

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences Other

Description

The aim of Jurnal Aplikasi IPTEK Indonesia is to disseminate the conceptual thoughts, ideas and research results that have been achieved in the area of community services. This journal scope contains scientific articles from various disciplines that are adopted in various community service ...