This study aims to improve teacher skills in designing instructional media through the application of the task distribution method at Bungo State SLB, Bungo Regency, Jambi Province, for the 2021/2022 academic year. This research is a school action research (PTS) model of Kurt Lewin which consists of 4 actions, namely planning, implementing, observing and reflecting. This research was conducted at the Bungo State SLB, Bungo Regency, Jambi Province, for the 2021/2022 academic year. The subjects in this study were all 33 Bungo State SLB teachers. Based on the research conducted, the results obtained were that the teacher's ability to make instructional media was obtained in cycle I by 65% in the good category and in cycle II it increased to 88% in the very good category. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan guru dalam merancang media pembelajaran melalui penerapan metode task distribution (pembagian tugas) di SLB Negeri Bungo Kabupaten Bungo Provinsi Jambi tahun pelajaran 2021/2022. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan sekolah (PTS) model Kurt Lewin yang terdiri dari 4 tindakan yaitu perencanaan, penerapan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini dilakukan di SLB Negeri Bungo Kabupaten Bungo Provinsi Jambi tahun pelajaran 2021/2022. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh Guru SLB Negeri Bungo yang berjumlah 33 orang. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperoleh hasil bahwa kemampuan guru dalam membuat media pembelajaran didapatkan pada siklus I sebesar 65% dengan kategori baik dan pada siklus II meningkat menjadi 88% dengan kategori sangat baik.
Copyrights © 2023