Dunia pendidikan mempunyai banyak sekali tujuan, terutama tujuan dalam proses penanaman akhlak mulia kepada peserta didik. Akhlak mulia dapat dicapai dengan jalur religius diantaranya pembiasaan shalat dhuha. Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui efektifitas pembiasaan salat dhuha dalam meningkatkan sikap religius peserta didik MTs NU Tirto. Metodè dalam penelitian ini mengunakan metode kualitatif, tekhnik pengumpulan data mengunakan observasi dan wawancara.
Copyrights © 2023