Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi
Vol. 20 No. 2 (2022): Jurnal Bisnis, Manajemen dan Ekonomi

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN KEBIJAKAN DEVIDEN TERHADAP RETURN SAHAM

Rizal Nurlail Akbar (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Eko Hariyanto (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Ira Hapsari (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage, dan kebijakan deviden terhadap return saham. Populasi dalam penelitian ini adalah bank umum konvensional yang terdaftar di BEI periode 2016-2021. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling, sehingga sampel yang diambil sebanyak 102 data yang memenuhi kriteria dari keseluruhan data sebanyak 258. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kebijakan deviden memiliki dampak positif signifikan pada return saham. Kemudian untuk variabel profitabilitas dan leverage tidak berpengaruh terhadap return saham.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jbme

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi (JBME) diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widyatama. Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi (JBME) merupakan wadah untuk publikasi artikel yang memuat tentang ide, gagasan, hasil penelitian, kegiatan pengabdian kepada masayarakat, kajian pustaka ...