PAMARENDA : Public Administration and Government Journal
Vol 1, No 2 (2021): Edisi November

Partisipasi Masyarakat dalam Pengembangan Kawasan Desa Wisata (Studi di Desa Wisata Namu, Kec. Laonti, Kab. Konawe Selatan)

Alif Alif (Universitas Halu Oleo)
Saidin Saidin (Universitas Halu Oleo)
Faturachman Alputra Sudirman (Scopus ID :57220060988, Universitas Halu Oleo)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2021

Abstract

Dewasa ini sektor pariwisata yang berorientasi kepada partisipasi masyarakat menjadi jawaban atas solusi persoalan yang sering muncul pada pengembangan pariwisata khususnya pada desa wisata. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan dan menganalisis bagaimana bentuk partisipasi masyarakat dalam pengembangan kawasan Desa Wisata Namu beserta faktor yang mempengaruhinya. Menggunakan metode kualitatif, data penelitian ini diperoleh dari observasi, wawancara, dan studi dokumentasi dengan penentuan informan secara purposive sampling serta dianalisis menggunakan metode analisis interaktif Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan partisipasi masyarakat dalam pengembangan kawasan Desa Wisata Namu terbilang masih kurang optimal khususnya pada segi pengambilan keputusan dan penerimaan manfaat. Sementara faktor regulasi dan lemahnya SDM menjadi penghambat. Kata kunci : Desa Wisata, Partisipasi Masyarakat

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

pamarenda

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

PAMARENDA: Public Administration and Government Journal is a peer-reviewed journal published by the Department of Government Science, Faculty of Social and Political Science, Universitas Halu Oleo. Published three times a year in March, July, and November. PAMARENDA: Public Administration and ...