Naturalistic : Jurnal Kajian dan Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran
Vol. 7 No. 2 (2023): Naturalistic: Jurnal Kajian Penelitian dan Pendidikan dan Pembelajaran

Pengaruh Model Pembelajaran Treffinger Berbantuan Media Audio - Visual Video Terhadap Kemampuan Higher Order Thinking Skills Pada Pembelajaran IPS dan Self-Efficacy Siswa Kelas IV SD Wilayah II Kecamatan Simbang Kabupaten Maros

Rezkyana Rezkyana (Universitas Muhammadiyah Makassar)
Nursalam Nursalam (Universitas Muhammadiyah Makassar, Jl. Sultan Alauddin No. 259 Makassar)
Sulfasyah Sulfasyah (Universitas Muhammadiyah Makassar, Jl. Sultan Alauddin No. 259 Makassar)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2023

Abstract

Kurikulum pembelajaran di Indonesia beberapa tahun terakhir ini, khususnya dalam kurikulum 2013 memperkenalkan model pembelajaran tematik, yaitu model pembelajaran yang menekankan pada keterlibatan siswa dalam proses belajar secara aktif. tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan kemampuan HOTS pada pembelajaran IPS Siswa Kelas IV SD melalui model pembelajaran treffinger berbantuan audio visual video. Model pembelajaran Treffinger berpengaruh terhadap kemampuan berpikir HOTS pada pembelajaran IPS Siswa Kelas IV SD melalui penerapan model pembelajaran treffinger berbantuan media audio visual video Hal ini berdasarkan table equal variences assumed diperoleh nilai Sig. 0,005< 0,05, dan juga terlihat dari rata-rata keterampilan berpikir kritis model pembelajaran Treffinger adalah 60,00.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

naturalistic

Publisher

Subject

Education

Description

Lingkup artikel yang diterima adalah: 1. Metodologi Pembelajaran (Pendekatan, Media, Metode, Model, Strategi) 2. Pedagogik 3. Filsafat Pendidikan 4. Psikologi Pendidikan 5. Kurikulum 6. Pendidikan Agama 7. Pendidikan Dasar (Pendidikan dan Pembelajaran, IPA, IPS, PKn, B. Indonesia, Matematika, B. ...