JURNAL DISCRETIE
Vol 4, No 1 (2023): Jurnal Discretie

Penerapan Peraturan Pemerintah Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Dalam Upaya Pengawasan Pencemaran di Kabupaten Sukoharjo

Eduardus Gilang Ananta Yudiantoro (Faculty Of Law, Universitas Sebelas Maret, Surakarta)
Fatma Ulfatun Najicha (Faculty Of Law, Universitas Sebelas Maret, Surakarta)
Waluyo Waluyo (Faculty Of Law, Universitas Sebelas Maret, Surakarta)



Article Info

Publish Date
16 May 2023

Abstract

Penelitian ini mendeskripsikan dan mengkaji permasalahan, terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko merupakan turunan dari Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja. Peraturan ini mendukung penyederhanaan izin usaha, terutama penyederhanaan prosedur dengan pendekatan berbasis risiko. Namun terkait dengan izin prinsip, izin usaha harus diberikan dengan mempertimbangkan indikator risiko. Dinas Lingkungan Hidup Sukoharjo bagian dari Pemerintah Kabupaten Sukoharjo melakukan pengawasan berbasis risiko. Hal ini sebagai bentuk tanggung jawab atas pengelolaan lingkungan yang berkelanjutan agar pencemaran dapat diminimalkan, dikendalikan, dan ditangani secara cepat dan tepat agar lingkungan tetap lestari.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

discretie

Publisher

Subject

Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

Focus and Scope The focus of JURNAL DISCRETIE is publishing the manuscript of outcome study, and conceptual ideas which specific in the sector of Law science. JURNAL DISCRETIE aims to provide a forum for lectures and researchers on applied law science to publish the original articles. The scope of ...