Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development
Vol. 2 No. 1 (2019): Ranah Research : Journal Of Multidisciplinary Research and Development (Novembe

PENGEMBANGAN PENUNTUN PRATIKUM KIMIA BERBASIS GREEN CHEMISTRY UNTUK KELAS XI SMA/MA

Debby Firmantia Putri (Unknown)
Yerimadesi (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
04 Nov 2019

Abstract

Penuntun pratikum kimia berbasis green chemistry untuk kelas XI SMA/MA pada semester genap. Penuntun pratikum kimia ini dapat digunakan sebagai bahan ajar yang bisa membantu siswa dalam memahami konsep dalam pelaksanaan pratikum. Tujuan dari pratikum ini adalah untuk menghasilkan penuntun pratikum kimia yang valid dan praktis. Pada penelitian ini menggunakan jenis penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Dengan model pengembangan Plomp. Instrumen penelitian yang digunakan berupa angket validitas dan praktikalitas. Formula kappa cohen digunakan untuk menganlisis data dalam penelitian ini.. Penuntun pratikum kimia ini divalidasi oleh 4 orang validator yang terdiri dari 2 orang dosen kimia dan 2 orang guru SMAN 5 Padang. Penuntun ini juga diujikan kepada 29 orang siswa kelas XII IPA SMAN5 Padang tahun ajaran 2019/2020. Hasil analisis lembaran validitas penuntun pratikum dikategorikan sangat tiggi dengan skor moment kappa 0,81. Praktikalitas penuntun pratikum kimia oleh guru dan praktikalitas penuntun pratikum oleh siswa dikategorikan tinggi menunjukan skor rata-rata moment kappa (k) adalah 0,72 dan 0,77. Data yang diperoleh menunjukkan penuntun pratikum kimia berbasis green chemistry sudah valid dan praktis.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

R2J

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Transportation Other

Description

Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development adalah jurnal multidisiplin ilmiah yang diterbitkan oleh inasti Research di bawah naungan Yayasan Dharma Indonesia Tercinta (DINASTI). Perbitan jurnal ini 4 kali dalam setahun yaitu November, Februari, Mei, dan Agustus. Ruang ...