Balance : Jurnal Akuntansi dan Manajemen
Vol. 2 No. 1 (2023): April 2023

Peran Industri Kecil Menengah dalam Menanggulangi Kemiskinan di Provinsi Sulawesi Utara

Pradipta Mandasari Parasan (Universitas Negeri Manado)
Viviane Manoppo (Universitas Negeri Manado)



Article Info

Publish Date
29 May 2023

Abstract

Suatu negara dikatakan makmur apabila tingkat kemiskinannya rendah, seperti hal nya di negara berkembang kemiskinan masih merupakan isu yang belum terselesaikan, peran industry kecil menengah dalam hal penambahan Jumlah Industri Kecil Menengah dapat mendorong pembukaan lapangan kerja dan penyerapan tenaga kerja hal tersebut harusnya dapat membantu menanggulangi kemiskinan yang ada. Oleh sebab itu penelitian ini akan menguji  apakah Industri Kecil Menengah dapat berpengaruh dalam menanggulangi kemiskinan di Provinsi Sulawesi Utara. Data yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu data jumlah penduduk miskin, data jumlah industry kecil menengah, data tenaga kerja industry kecil menengah yang ada di provinsi Sulawesi Utara tahun 2005-2021, kemudian di analisis menggunakan metode regresi linier berganda menggunakan eviews 12. Hasil Penelitian menunjukan bahwa Jumlah Industri Kecil Menengah dan Tenaga Kerja Industri Menengah tidak berpengaruh signifikan terhadap Kemiskinan. Hal ini di karenakan dengan adanya inovasi dalam hal pemanfaatan teknologi setiap pembukaan sector industry yang baru sudah tidak lagi sepenuhnya membutuhkan tenaga kerja yang banyak. Penelitian ini di harapkan dapat memberikan kontribusi dalam mengembangkan literatur terkait dengan peran Industri Kecil Menengah dalam menanggulangi kemiskinan di provinsi Sulawesi utara.   A country is said to be prosperous if the poverty rate is low, as is the case in developing countries, poverty is still an unresolved issue. the role of small and medium industries in terms of increasing the number of small and medium industries can encourage job creation and employment, this should be able to help overcome existing poverty. Therefore this study will test whether the Small and Medium Industries can influence poverty alleviation in North Sulawesi Province. The data used in this study are data on the number of poor people, data on the number of SMi, data on the labor of SMi in North Sulawesi province in 2005-2021, then analyzed using the multiple linear regression method using eviews 12. The results of the study show that the number of SMi and labor of SMi has no significant effect on poverty. This is due to the existence of innovation in terms of the use of technology every time a new industrial sector is opened, it no longer fully requires a large workforce. This research is expected to contribute to developing literature related to the role of Small and Medium Industries in overcoming poverty in the province of North Sulawesi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jam

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Balance : Jurnal Akuntansi dan Manajemen is a manuscript publication media that contains the results of Research in Accounting & Management that applies for peer review. Manuscripts published in Balance Jurnal Akuntansi dan Manajemen contain the results of scientific research, original articles, and ...