Jurnal Teknik Mesin UDA
Vol 2 No 1 (2021): JUNI

RANCANG BANGUN MESIN EMPING JAGUNG DENGAN KAPASITAS BAHAN BAKU 350 KG / JAM

Rejiko Siregar (Universitas Darma Agung)
Yantua Kristanto Simatupang (Universitas Darma Agung)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2021

Abstract

Rancang bangun ini dilatarbelakangi oleh belum tersedianya mesin emping jagung yang ditemui penulis pada mesin tepat guna dengan menggunakan transmisi sabuk dengan kapasitas yang cukup besar yang digunakan oleh masyarakat industri rumahan, kebanyakan masih menggunakan gearbox. Rancangan mesin ini menggunakan system rollpress yang berputar secara kontiniu mengepress bahan baku emping jagung sampai menjadi pipih dimana putaran tersebut didapatkan dari putaran motor yang ditransmisikan oleh sabuk.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

teknologimesin

Publisher

Subject

Automotive Engineering Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Control & Systems Engineering

Description

Jurnal Teknik Mesin UDA (p-ISSN:2776-2068 )  is a peer reviewed journal dedicated to the publication of quality research results in the field of mechanical engineering. The scope of the Mechanical Engineering Journal of the Padang State Polytechnic are: Energy : including: Renewable energy, ...