Tanjungpura International Journal on Dynamics Economics, Social Sciences, and Agribusiness (TIJDESSA)
Vol. 4 No. 1 (2023): Tanjungpura International Journal On Dynamics Economic, Social Sciences and Agr

Sharia Card (Difference With Credit Card Conventional Bank)

Fitri Wulandari (Unknown)
La Ode Hasiara (Unknown)
Nurul Azizah Azzochrah (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2023

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menelaah penggunaan kartu kredit Hal ini telah menjadi kebiasaan yang umum di masyarakat. Namun untuk memberikan rasa aman dan transaksi tanpa riba, maka diterbitkan lah kartu kredit berbasis prinsip syariah. Hal ini dilakukan karena merupakan himbauan dari Dewan Syariah Nasional-Majelis Ulama Indonesia (DSN-MUI) telah mengeluarkan fatwa DSN No 54/DSN-MUI/X/2006 mengenai syariah card. Dalam fatwa tersebut menjelaskan bahwa syariah card adalah kartu yang berfungsi mirip dengan kartu kredit pada umumnya. Namun hubungan antara para pihak terkait diatur berdasarkan hukum Islam dan prinsip syariah. Sebagimana dianjurkan dalam fatwa MUI tersebut dan kartu bahwa kredit syariah menerapkan prisnsip yang sesuai dengan syariat Islam agar nasabah pengguna terhindar dari riba. Di dalamnya juga menerangkan, penggunaan kartu kredit syariah tidak boleh digunakan untuk pembelian produk non halal. Simpulan hasil penelitian ini semata-mata mengaja para pengguna kredit syariah menerapkan prisnsip yang sesuai dengan syariat Islam agar nasabah pengguna terhindar dari riba

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

TIJDESSA

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

TIJDESSA is a biannual journal published twice a year in July and December. Each issue contains 6 articles. Articles can be submitted at any time and will be published according to the schedule. The journal is published only in the electronic ...