JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika)
Vol. 7 No. 1 (2023): JATI Vol. 7 No. 1

Game 3D “Creature Tactic” Dengan Genre Tactical RPG Menggunakan Metode Algoritma A*

Ariobimo Wijaya, Dhiemas (Unknown)
Santi Wahyuni, Febriana (Unknown)
Xaverius Ariwibisono, Franciscus (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jun 2023

Abstract

Game adalah permainan yang diprogram disuatu perangkat yang dapat dijalankan secaran online atau offline. Game saat ini dirancang berupa 2D dan 3D selain itu bisa dimainkan melalui hp, konsol dan komputer. Game memiliki banyak genre salah satunya adalah Tactical Role Playing Game (RPG), yaitu game yang memiliki banyak aksi maupun petualangan. Peragkat lunak yang digunakan untuk pembuatan game ini adalah blender, photosop cc 2023 dan unreal engine. Asset yang digunakan sebegai untuk ui dibuat menggunakan photosop dan asset 3d dibuat menggunakan belender. Dengan aplikasi unreal engine semua asset yang sudah dibuat bisa disusun untuk membentuk suatu level pada game dan dilengkapi dengan animasi dan audio. Algoritma a* digunakan pada non playable character dan grid pada map. Algortima a* pada non playable character dan grid memiliki fungsi yang sama yaitu untuk menuju target lokasi dengan jalur terpendek. Pada pengujian metode algoritma a* diterapkan pada non playable character dan grid Sebagian besar responden menyatakan bahwa pemilihan rute terpendek berjalan dengan baik, dengan presentase penilain yang diambil dari 10 responden dengan hasil 36% baik, 56% cukup dan 8% kurang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jati

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Adalah jurnal mahasiswa yang diterbitkan oleh Teknik Informatika Institut Teknologi Nasional Malang, sebagai media publikasi hasil Skripsi Mahasiswa Teknik Informatika ke khalayak luas, diterbitkan secara berkala 6 kali setahun pada bulan Februari, April, Juni, Agustus, Oktober, ...