Prosiding Seminar Nasional Teknik UISU (SEMNASTEK)
SEMNASTEK UISU 2020

ANALISA PERPINDAHAN PANAS PADA CEROBONG ASAP DENGAN METODA ELEMEN HINGGA

Abdul Haris Nasution (Universitas Islam Sumatera Utara)
Suhardi Napid (Universitas Islam Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
13 Sep 2020

Abstract

Ada beberapa metode yang dapat digunakan untuk mencari solusi terhadap permasalahan pindahan panas pada berbagai material teknik. Salah satu metode yang dapat digunakan adalah metode elemen hingga (MEH). Para pakar software telah membuat beberapa software untuk memudahkan perhitungan pada metode elemen hingga, antara lain  Nastran, Katia , Ansys,SAP, dll. Dalam tulisan ini akan ditunjukkan analisa rampatan panas pada Cerobong Asap menggunakan salah satu software metode elemen hingga;

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

semnastek

Publisher

Subject

Engineering

Description

SEMNASTEK UISU memuat tentang artikel hasil penelitian dan kajian konseptual rumpun ilmu bidang teknik. Secara garis besar topik utama yang diterbitkan adalah : Teknik Sipil Teknik Mesin Teknik Elektro Teknik Informatika Teknik Arsitektur Teknik Industri. Dan topik lainnya yang relevan dengan Ilmu ...