Warta Perkaretan
Vol. 40 No. 2 (2021): Volume 40, Nomor 2, Tahun 2021

POLA PRODUKSI DAN INDEKS LUAS DAUN PADA TANAMAN KARET YANG TERSERANG Pestalotiopsis

Martini Aji (Pusat Penelitian Karet)
Alchemi Putri Juliantika Kusdiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2021

Abstract

Secaraalami,tanamankaretmenggugurkandaunsebagairesponskekeringan untuk mengantisipasi defisit air tanah pada proses transpirasi. Pengurangan jumlah daun pada tanaman karet tidak hanya terjadi akibat periode gugur daun saja, namun adanyakejadianpenyakitdaunsepertipenyakit gugur daun Pestalotiopsis juga dapat mengakibatkan tanaman melakukan gugur daun. Gugur daun dan pembentukan daun baru akan berpengaruh terhadap nilai indeks luas daun dan produksi lateks. Penelitian dilakukandiKebunPercobaanPusatPenelitian Karet Sembawa, Sumatra Selatan, pada klon PB 260 tahun tanam 2005 dan BPM 24 tahun tanam 2004 untuk mengetahui pola produksi dan nilai indeks luas daun yang terserang penyakit gugur daun Pestalotiopsis. Pengamatan yang dilakukan meliputi produksi lateks selama satu tahun, serta pengukuran indeks luas daun dan keparahan penyakit setiapbulanselamasatutahun.Hasilpenelitianmenunjukkanpenurunannilaiindeks luas daun tidak berpengaruh secara langsung terhadap penurunan produksi lateks, namunpadasaattanamanmelakukanpembentukandaunbaru(nilaiLAImeningkat),produksilateksmengalamipenurunanyangsignifikan.Selainitu,peningkatan keparahan penyakit gugur daun Pestalotiopsis memiliki hubungan yang cukup kuat dengan penurunan indeks luas daun tanaman. Pada saat keparahan penyakit tinggi dan terjadi gugur daun, indeks luas daun menurun hingga mencapai 0,5.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

wartaperkaretan

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Materials Science & Nanotechnology

Description

Focus and Scope Warta Perkaretan is medium for dissemination the latest rubber technology for rubber industry, estate practitioners, and other general users. Warta Perkaretan contains scientific articles in the form of natural rubber research, survey/study in of pre-harvest, post-harvest, and review ...