DIDAKTIKA: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar
Vol 6, No 1 (2023): VOLUME 6, NUMBER 1, 2023

Urgensi Kegiatan Upacara Bendera Untuk Meningkatkan Nasionalisme Siswa Sekolah Dasar SDN Pondok Bahar 6 Kelas 4B Tahun Ajaran 2022/2023 Semeter Ganjil

Ikhsan Nur Rizki (UIN Syarif Hidayatullah JAKARTA)
Lu`luil Maknun (UIN Syarif Hidayatullah JAKARTA)



Article Info

Publish Date
11 Jun 2023

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mendeskripsikan hasil penelitian tentang urgensi kegiatan upacara bendera untuk meningkatkan nasionalisme siswa sekolah dasar. Penelitian ini dilakukan di sekolah SDN 6 Pondok Bahar semester ganjil tahun 2022/2023. Metode yang dilakukan menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan melakukan wawancara, dokumentasi, dan observasi. Penelitian juga didukung dengan penelusuran artikel jurnal yang relevan baik nasional maupun internasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Tujuan penelitian ini antara lain yaitu untuk mengetahui serta mengkaji mengenai prilaku dan sikap pada anak-anak SDN Pondok bahar 6 kelas 4B mengenai kepekaan dan pengetahuan tentang nasionalisme yang terdapat pada upacara bendera.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

didaktika

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

DIDAKTIKA: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar is an international, open access, multidisciplinary, double-blind peer-reviewed journal that is online publishes two times in a year. DIDAKTIKA distributes articles that relate to both meta-analysis (include systematical review) and research and their ...