Jurnal Ekbis (Ekonomi & Bisnis)
Vol 11 No 1 (2023): Juni 2023

HUBUNGAN DEMOKRASI DENGAN KEMAKMURAN

ari rejeki (STKIP PASUNDAN CIMAHI)
Deden Sodikin (STKIP PASUNDAN CIMAHI)
Endang Komara (STKIP PASUNDAN CIMAHI)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2023

Abstract

Demokrasi akan menghasilkan kepastian hukum yang merupakan salah satu syarat utama bagi tumbuhnya kehidupan social, ekonomi, budaya, politik secara optimum. Pemerintahan demokrasi adalah pemerintahan di tangan rakyat yang mengandung arti pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat. Pemerintah bertanggung jawab dalam mengoptimalkan pengelolaan sumber daya alam dalam rangka menciptakan kemakmuran rakyat. Kata Kunci: Demokrasi, kemakmuran.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

EKBIS

Publisher

Subject

Chemistry Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal EKBIS (Ekonomi dan Bisnis) Politeknik Piksi Ganesha terbit dua kali setahun pada bulan Juni dan Desember. Versi cetak 2012 terbit pertama dengan ISSN 2339-1839. Jurnal ini memuat karya ilmiah berupa hasil penelitian, kajian analisis, penerapan teori dan pembahasan berbagai masalah yang ...