Penelitian ini berfokus pada penelitian mencari aspek kritik sosial yang terdapat pada cerpen Khayalan Dari Bis Yang Meluncur Karya Seno Gumira Adjidarma. Analisis dilakukan dengan memanfaatkan teori sosiologi sastra yang bertujuan mencaru bentuk kritik sosial dan fenomena sosial yang terdapat dalam cerpen ini. Penelitian ini merupakan penelitian studi kepustakaan dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui Teknik simak dan catat pada cerpen Khayalan Dari Bis Yang Meluncur Karya Seno Gumira Adjidarma. Hasil penelitian menguraikan beberapa hal penting, (1) Sipnosis Cerpen Khayalan Dari Bis Yang Meluncura (2) Fenomena sosial pada cerpen Khayalan Dari Bis Yang Meluncur Karya Seno Gumira Adjidarma
Copyrights © 2023