Jurnal Ilmiah Dan Karya Mahasiswa
Vol. 1 No. 4 (2023): AGUSTUS : JURNAL ILMIAH DAN KARYA MAHASISWA

Implementasi Ketahanan Keuangan Terhadap Isu Ancaman Resesi Global

Mohammad Fajar Saputra (Unknown)
Hanif Dwi Hastungkara (Unknown)
Maria Yovita R Pandin (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2023

Abstract

Resesi ekonomi atau resesi global sendiri dapat dipahami sebagai suatu kondisi yang menjelaskan bahwa perekonomian keadaan satu negara sedang kurang baik, hal itu dapat dilihat dari Produk Domestik Bruto (PDB) yang menunjukkan pada sisi negatif, pengangguran yang meningkat, maupun pertumbuhan ekonomi yang menunjukkan kearah yang bernilai negatif dalam dua kuartal secara terus-menerus. Manajemen risiko yang baik juga penting untuk membangun kekuatan atau ketahanan di lembaga keuangan. Membahas tantangan dalam membangun kekuatan atau ketahanan di lembaga keuangan dan pasar keuangan. Membangun kekuatan atau ketahanan di lembaga keuangan dan pasar keuangan sangat penting untuk memastikan kestabilan dan kesehatan ekonomi secara keseluruhan. Hasil yang didapatkan menunjukkan bahwa ketahanan keuangan berpengaruh positif terhadap kinerja ekonomi dan dapat mengurangi dampak ancaman resesi global pada perusahaan dan ekonomi secara keseluruhan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIKMA

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Ruang lingkup karya yang diterbitkan mencakup Multidisiplin diantaranya yaitu: Ilmu Sosial Humaniora, Politik, Pendidikan, Ilmu Teknik, Teknik Elektro dan Informatika, Desain Komunikasi Visual, Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi, Kewirausahaan dan ...