Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 3 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Model Pengembangan Kurikulum Di Madrasah

Achmad Junaedi Sitika (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Aan Sumiyati (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Ahmad Muhyidin (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Alleanena Asysyura (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Berlian Hanum Salsabilah (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Chania Tanara (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Endang Siti Amalia (Universitas Singaperbangsa Karawang)



Article Info

Publish Date
06 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana model pengembangan kurikulum yang ada di madrasah. Seperti yang kita ketahui bahwa Madrasah Sebagai lembaga pendidikan Islam, dalam proses pengembangan kurikulumnya tentu saja muncul dari dasar kurikulum yang bersifat religius sesuai dengan tujuan agama, yaitu siswa memiliki moral yang baik dan juga mereka menerima pendidikan yang layak terhadap nilai-nilai ajaran Islam. Pengembangan kurikulum tetap harus dilaksanakan mengingat tuntutan zaman yang semakin maju dan membawa banyak ancaman bagi dunia pendidikan. Hal tersebut menjadi alasan yang sangat jelas kenapa sekolah atau madrasah harus mengembangkan kurikulum, disamping agar bisa bersaing di dunia pendidikan yang semakin maju juga untuk mempertahankan nilai-nilai agama agar tidak hilang. Adapun metode pada penelitian ini menggunakan metode penelitian analisis kajian pustaka atau library research dengan mengumpulkan berbagai sumber yang relevan mulai dari buku ataupun jurnal-jurnal internet. Berdasarkan hasil analisis dari berbagai sumber, didapatkan hasil mulai dari model alternatif pengembangan kurikulum di madrasah sampai dengan prosedur pengembangan kurikulum di madrasah.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...