Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 5 No. 2 (2021): Seminar Nasional Inovasi Teknologi 2021

Internal Performance Evaluation Of Academic Information System With IT Balanced Scorecard and Cobit 5

Naufal Rizqulloh (Universitas Nusantara PGRI Kediri)
Anita Sari Wardani (Universitas Nusantara PGRI Kediri)
erna Daniati (Universitas Nusantara PGRI Kediri)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2021

Abstract

Sistem informasi menjadi sangat penting dan banyak diterapkan hampir seluruh organisasi pemerintahan, sektor industri dan instansi pendidikan. Universitas Nusantara PGRI Kediri merupakan salah satu perguruan tinggi swasta yang terletak di Kota Kediri yang menggunakan teknologi informasi yaitu Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) untuk melancarkan proses bisnisnya. Saat ini penerapan teknologi informasi berjalan cukup baik namun belum seperti yang diharapkan. Terdapat aktivitas yang belum dilaksanakan karena sistem informasi akademik terdapat beberapa aktifitas yangbersifat personal di universitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kapabilitas layanan Teknologi Informas (TI) serta memberikan rekomendasi aktifitas yang sesuai dengan kebutuhan universitas. Metode yang digunakan mengacu pada COBIT 5 Process Assesment Model (PAM). Pengukuran tingkat kapabilitas layanan TI pada SIAKAD UNP Kediri terdiri dari 3 proses yaitu APO09 (Manage Service Agreements), BAI06 (Manage Changes), dan DSS03 (Manage Problems).Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat kapabilitas layanan TI pada tiga (3) proses yaitu APO09 (Manage Service Agreements), BAI06 (Manage Changes), dan DSS03 (Manage Problems)berjalan cukup baik dan berada pada level 1 process performance, namum terdapat beberapa aktifitas yang belum di laksanakan sehingga belum bisa dievalusi ke level berikutnya.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...