Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 5 No. 3 (2021): Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Tahun 2021

Rancang Bangun Sistem Penggerak Mesin Pengering Cengkeh Kapasitas 15 Kg

Saputra, Riski Angger (Unknown)
Ilham, M. Muslimin (Unknown)
Fauzi, Ah. Sulhan (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2021

Abstract

Melihat perubahan teknologi dari jaman sekarang dalam bidang bisnis memang merupakan primadona baru bagi masyarakat Indonesia menuntut kita untuk selalu berinovasi menciptakan sesuatu yang baru. Salah satu usaha yang menerapkan tenaga mesin dan manusia adalah usaha pengeringan cengkeh menggunakan sistem penggerak motor listrik, yang terletak di Dusun Sumber Desa Prigi Kecamatan Watulimo Kabupaten Trenggalek. Proses pengeringan cengkeh dengan sistem penggerak motor listrik yang dilakukan oleh usaha industri ini masih tradisional yaitu dengan memanfaatkan panas dari sidar matahari. Melihat hal itu akhirnya dibuatlah alat penggerak mesin pengering cengkeh. Tujuan perancangan ini adalah untuk merancang sistem penggerak menggunakan motor listrik yang akan dipasang pada alat mesin pengering ini. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif dengan cara observasi dan wawancara. Hasil dari wawancara dan observasi adalah tingkat efisiensi dicapai ketika menggunakan mesin penggerak prngering cengkeh kapasitas 15 kg.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...