Majalah Kulit, Karet, dan Plastik
Vol 7, No 12-13 (1992): Majalah Barang Kulit, Karet, dan Plastik

Penelitian pembuatan motif “batik remukan” pada kulit kras samak krom

Meiyanti, Meiyanti (Unknown)
Widari, Widari (Unknown)
Widowati, Titik Purwati (Unknown)
Basalamah, Hasan (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 1992

Abstract

Motif “Batik Remukan” on the leather shows the attarctive performance; since it has produced many diversifikasi of pattern on the leathergoods. The result of this experimental is to reach the attractive motif of “ Batik Remukan” used the composition of batik wax which its consist of kote ; paraffin = 1:5. INTISARI Motif batik remukan pada kulit dapat memberikan  penampilan yang menarik, sehingga dapat menghasilkan diversifikasi corak pada barang-barang kulit yang diproduksi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa untuk mendapatkan motif batik remukan yang cukup menarik dipakai komposisi lilin batik yang terdiri dari kote : parafin = 1: 5. 

Copyrights © 1992






Journal Info

Abbrev

MKKP

Publisher

Subject

Engineering

Description

Majalah Kulit, Karet, dan Plastik (Journal of Leather, Rubber, and Plastics) publishes original research focused on materials, processes, and waste management in the field of leather, rubber, and plastics. ...