Journal of Students‘ Research in Computer Science (JSRCS)
Vol. 4 No. 1 (2023): Mei 2023

PENERAPAN ALGORITMA C4.5 DALAM MEMPREDIKSI LOYALITAS KONSUMEN PADA PT. HIBA UTAMA

Veti Apriana (Sistem Informasi Akuntansi
Universitas Bina Sarana Informatika)

Sifa Fauziah (Sistem Informasi Akuntansi
Universitas Bina Sarana Informatika)

Ahmad Yani (Teknologi Komputer
Universitas Bina Sarana Informatika)

Adi Supriyatna (Sistem Informasi Akuntansi
Universitas Bina Sarana Informatika)

Ade Christian (Informatika
Universitas Nusa Mandiri)

Sumarna (Informatika
Universitas Nusa Mandiri)

Muhammad Fahmi (Informatika
Universitas Nusa Mandiri)



Article Info

Publish Date
30 May 2023

Abstract

PT. HIBA UTAMA is a company engaged in the transportation sector or often also called PO (Otobus Company) a company that is managed and operated to provide bus rental services and provide convenience to its consumers. The existence of the company has a significant role in providing transportation for consumers to travel and provide comfort and safety on the way. Competition that occurs makes companies vying to provide the best service to consumers. On the other hand consumers are increasingly difficult to understand. Satisfied consumers are not necessarily going to rent again and loyal consumers are not necessarily satisfied with the services provided. Most companies measure consumer satisfaction, but only a few assess customer loyalty and the results of PT. HIBA UTAMA helps increase consumer loyalty. Researchers apply the C4.5 algorithm to predict consumer loyalty at PT. HIBA UTAMA. The variables used are tenant period, rental scale, compliance, tenant loyalty, based on the accuracy results reaching 81%, which shows the C4.5 algorithm is suitable for predicting company customer loyalty. Keywords: C4.5 Algorithm, Consumer Loyalty, Prediction,Transfiguration   Abstrak PT. HIBA UTAMA merupakan perusahaan bergerak dibidang transportasi atau sering juga disebut PO (Perusahaan Outobus) perusahaan yang dikelola dan dijalankan untuk memberikan jasa penyewaan bus dan memberikan kenyamanan kepada konsumennya. Keberadaan perusahaan mempunyai peran yang cukup besar dalam menyediakan transportasi kepada konsumen untuk berwisata dan memberikan kenyamanan dan keselamatan dalam perjalanan. Persaingan yang terjadi membuat perusahaan berlomba-lomba memberikan pelayanan terbaik kepada konsumen. Disisi lain konsumen semakin sulit untuk dipahami. Konsumen yang puas belum tentu akan menyewa lagi dan konsumen yang setia belum tentu puas dengan pelayanan yang diberikan. Kebanyakan perusahaan mengukur kepuasan konsumen, tetapi hanya sedikit yang menilai loyalitas konsumen dan hasil loyalitas konsumen PT. HIBA UTAMA membantu meningkatkan loyalitas konsumen. Peneliti menerapkan algoritma C4.5 untuk memprediksi loyalitas konsumen PT. HIBA UTAMA.Variabel yang digunakan periode penyewa, skala penyewaan, kepatuhan, kesetiaan penyewa, berdasarkan hasil keakurasian mencapai 81%, yang menunjukan algoritma C4.5 cocok digunakan untuk memprediksi loyalitas konsumen perusahaan. Kata kunci: C4.5 Algoritma, Loyalitas Konsumen, Prediksi, Transfigurasi

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JSRCS

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian mahasiswa bidang ilmu komputer bersama dosen pembimbingnya yang bertemakan: Algoritma, Augmented and Virtual Reality, Bahasa Komputasi, Computer Graphics, Game Teknologi, Mobile Computing, Operating Systems, Pengolahan Citra, Robotika, Sistem ...