Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 4 No. 4 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Pengaruh Likuiditas, Leverage, Dan Risiko Pasar Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan LQ45 Yang Terdaftar Di BEI Pada Tahun 2019-2021

Rizki Faqhurrudin Arrozy (Universitas Stikubank Semarang)
Sri Sudarsi (Universitas Stikubank Semarang)



Article Info

Publish Date
24 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh likuiditas, leverage dan risiko pasar terhadap kinerja keuangan. Objek dalam penelitian dilakukan di Bursa Efek Indonesia dengan menggunakan sampel analisis perusahaan LQ45. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode  purposive sampling atau menggunakan kriteria yang ditentukan. Sampel penelitian sebanyak 34 perusahaan dari tahun 2019-2021. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif dan analisis regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan. Sedangkan leverage dan risiko pasar berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...