Jurnal Teologi Cultivation
Vol 6, No 2 (2022): DESEMBER

Analisis Teologis Tentang Pola Pengajaran Yesus Berdasarkan Matius 18:1-11 dan Aplikasinya Bagi Guru Sekolah Minggu

Endirman Tafonao (Sekolah Tinggi Teologi Injili Arastamar (SETIA) Jakarta)
Yeremia Hia (Sekolah Tinggi Teologi Injili Arastamar (SETIA) Jakarta)



Article Info

Publish Date
28 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan riset pustaka. Research ini bertujuan untuk memberikan sumbangsih pemikiran atas sikap dan karakter anak-anak sekolah Minggu terkhususnya di BNKP Orahuan Umbu yang sudah mulai kurang terkontrol akibat  melemahnya pola dan kecakapan guru sekolah Minggu dalam mengajar. Alternatif penyelesaian masalah yang ditawarkan dalam artikel ini berbasis pada pola pengajaran dan pendekatan Yesus kepada anak-anak yang terkandung pada Injil Matius 18:1-11. Pola pengajaran Yesus yang terdapat pada narasi tersebut memberikan rujukan kepada guru sekolah Minggu di BNKP Orahua Umbu bahwa mendidik anak-anak mesti didasarkan pada kasih. Anak-anak adalah milik kepunyaan Allah dan generasi yang akan meneruskan iman Kristen. Untuk itu guru sekolah Minggu mesti berupaya dengan kreatif untuk membentuk karakter, kepribadian, dan kerohanian peserta didiknya (anak-anak sekolah Minggu), agar dapat menjadi anak yang berakhlak mulia dan takut kepada Tuhan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

cultivation

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Journal of Teologi Cultivation (JTC) Journal of Religion and Christian Theological Education, published by the Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Tarutung, Indonesia, which contains articles on scientific research in the fields of Theology, Missiology, Theology Education and Teaching, History of ...